Colus hirodinosus Sumber: facebook.com/freaked |
Clathrus archeri Sumber: facebook.com/freaked |
Clathrus archeri
Clathrus archeri juga dikenal sebagai jari setan. Fisiknya yang menyerupai daging berdarah dan bagai jari yang muncul tiba-tiba dari tanah membuatnya tampak mengerikan. Jamur ini tidak untuk dimakan.
Hydnellum peckii Sumber: facebook.com/freaked |
Hydnellum peckii
Hydnellum peckii dikenal sebagai gigi berdarah atau gigi setan karena mengeluarkan cairan merah yang menyerupai darah. Jamur ini dikeringkan untuk menjadi pewarna sayuran di pabrik dan dapat memproduksi warna krem.
Auricularia auricles Sumber: facebook.com/freaked |
Auricularia auricles
Auricularia auricles disebut sebagai jeli kuping atau di Indonesia lebih populer disebut jamur kuping. Disebut demikian karena jamur ini menyerupai kuping manusia. Jamur kuping dapat dimakan.
Coprinopsis atramentaria Sumber: facebook.com/freaked |
Coprinopsis atramentaria
Coprinopsis atramentaria dikenal sebagai topi bertinta karena bagai mempunyai tinta yang menetes-netes dari tudungnya. Jamur ini beracun sehingga tidak untuk dimakan.
Xylaria polimorpha Sumber: facebook.com/freaked |
Xylaria polimorpha
Xylaria polimorpha menyerupai jari-jari orang mati yang keluar dari kuburan sehingga sering disebut jamur jari orang mati. Disarankan untuk tidak memakan jamur ini.
Gyromitra esculenta Sumber: facebook.com/freaked |
Gyromitra esculenta
Gyromitra esculenta berbentuk seperti otak. Termasuk golongan jamur beracun.
Cordyceps tuberculata Sumber: facebook.com/freaked |
Cordyceps tuberculata
Cordyceps tuberculata dapat memperbudak tanaman yang terinfeksi. Jamur ini merupakan pembunuh alami dengan penampilan fisik menyerupai serangga.
Cyathus strrcoreus Sumber: facebook.com/freaked |
Cyathus stercoreus
Cyathus stercoreus dikenal sebagai jamur sarang burung karena berbentuk corong dengan bulatan putih di tengahnya yang menyerupai sarang burung dengan telur-telurnya.
Hericium erinaceous Sumber: facebook.com/freaked |
Hericium erinaceous
Hericium erinaceous disebut jamur surai singa. Disebut demikian karena mempunyai tubuh berbentuk menyerupai helaian rambut yang menggantung. Jamur ini digunakan untuk obat-obatan.
Ghompaceae amethystina Sumber: facebook.com/freaked |
Ghompaceae amethystina terlihat seperti lengan yang muncul dari bawah tanah.
Phallus impudicus Sumber: facebook.com/freaked |
Phallus impudicus
Phallus impudicus disebut jamur bangkai karena mengeluarkan bau busuk. Selain itu saat dewasa, jamur ini berbentuk lingga.
Ascocoryne saecoides Sumber: facebook.com/freaked |
Ascocoryne saecoides
Ascocoryne saecoides disebut dengan tetesan selai. Meskipun demikian, jamur ini malah terlihat seperti usus.
Fusiformis psuedocolus Sumber: facebook.com/freaked |
Fusiformis psuedocolus
Fusiformis psuedocolus merupakan spesies jamur yang menyerupai buah-buahan. Dalam gambar ini, jamur tersebut seperti pepaya.
Microglossum viride Sumber: facebook.com/freaked |
Microglossum viride dikenal sebagai lidah hijaunya bumi. Seperti julukannya, jamur ini berwarna hijau.
Exidia gandulosa Sumber: facebook.com/freaked |
Exidia gandulosa
Exidia gandulosa dikenal sebagai mentega penyihir. Sebenarnya jamur ini lebih mirip otak yang berwarna hitam.
Craterellus cornucopiodes Sumber: facebook.com/freaked |
Craterellus cornucopiodes
Craterellus cornucopiodes dikenal sebagai terompet orang mati. Benar-benar nama yang mengerikan.
Cookeine speciosa Sumber: flickr.com |
Cookeina speciosa
Cookeina speciosa termasuk jamur cangkir. Penampilannya yang cantik membuat jamur ini cocok sebagai hiasan.
Pholiota aurivella Sumber: facebook.com/freaked |
Pholiota aurivella
Pholiota aurivella ini berwarna kuning keemasan dengan tonjolan menyerupai duri berwarna oranye.
Mycena chlorophos Sumber: facebook.com/freaked |
Mycena chlorophos
Mycena chlorophos dapat memancarkan cahaya hijau dalam kegelapan sehingga disebut jamur biolumiscent.
Chorioactis geaster Sumber: facebook.com/freaked |
Chorioactis geaster
Chorioactis geaster dikenal sebagai cerutu setan atau bintang Texas di Amerika Serikat. Hanya ditemukan di Texas dan Jepang.
Morchella esculenta Sumber: facebook.com/freaked |
Morchella esculenta
Morchella esculenta dapat dikonsumsi. Jamur ini disebut juga jamur spons.
0 Komentar
Tuliskan perasaan kalian disini, Busukers!